Cara Mengatasi "Could not complete your request because a SOfn,DQT,or DHT JPEG marker is missing before a JPEG SOS marker"

Apakah anda pernah memiliki kesulitan dalam import foto pada photoshop . Contohnya anda ingin import foto  yang anda dapatkan dari Whatsapp . namun anda menemukan pesan error yaitu :  
Could not complete your request because a SOfn,DQT,or DHT JPEG marker is missing before a JPEG SOS marker.
Nahhh ndak usah khawatir , karena setiap masalah insha allah ada jalan keluarnya wkwk :D . Lalu Bagaimana cara Mengatasi Error tersebut?


Anda bisa mememcahkan solusi nya dengan langkah-langkah berikut :

1.Buka aplikasi Paint pada PC atau Laptop Anda .

2.Import Foto yang Error tadi ke aplikasi Paint
3.Lalu Save kembali (CTRL + S)

4.Buka Photoshop dan Import Kembali foto tadi

5.Selesai , mudah bukan?

Selamat Mencoba

Semoga Bermanfaat

0 Response to "Cara Mengatasi "Could not complete your request because a SOfn,DQT,or DHT JPEG marker is missing before a JPEG SOS marker""

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel