Download & Cara Impor preset Brush/Shape/Gradient pada photoshop.

Hai Sobat Teh-Goyang Kali ini kita akan Membahas dasar Photoshop , yaitu bagaimana Cara Mengimpor / Memasukkan preset Gradient , Brush , ataupun Shape tool.


-Gradient Tool merupakan Tools yang biasa digunakan untuk mengkombinasikan warna.
-Brush tool adalah alah kuas untuk sapuan atau melukiskan suatu gambar pada lembar kerja. Tool ini memungkinkan untuk membuat sebuah sapuan.
Custom Shape Tool membuat shape yang bermacam macam tergantung shape apa yang kita pilih.
Lalu bagaimana cara menambah preset pada Gradient , Brush , ataupun Shape tool.?

1.Download dulu file preset nya
2.Ekstrak file nya.




3.Buka photoshop anda.



4.Klik Gradient Tool.


5.Klik colom anak panah disamping kanan colom warna yang terletak diatas => lalu Klik icon setting => klik load Gradients



6.lalu Pilih file yang telah diekstrak sebelumnya => klik load

7.Preset Telah Selesai ditambahkan :)



Untuk Mengimport preset Brush ataupun Shape cara nya sama dengan yang diatas , 

Selamat Mencoba & Wassalamualaikum :D

0 Response to "Download & Cara Impor preset Brush/Shape/Gradient pada photoshop."

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel